isyarat sufi

Kalau didalam ilmu shorof Fi'il(kata kerja), dilihat dari segi Bina'(huruf yg membangunnya) terbagi menjadi 3:
1.Shoheh(terbebas dari huruf illat;Alif, Wawu, Ya')Contoh:نصر
2.Mu'tal(jika kemasukan huruf illat)Contoh:وعد
3.Mudho'af(jika dalam kata kerja tersebut terhimpun dua huruf yg sejenis, lalu salahsatunya di idgomkan, Contoh:ضر
Isyarat Sufi:
Demikian juga fi'il(amal seseorang):
1.Adakalanya shoheh(terbebas dari illah;penyakit yaitu Riya, dengki dan sombong)
2.Mu'tal(cacat atau berpenyakit: yaitu kemasukan penyakit-penyakit diatas
3.Mudhoaf(ganda) ada amal seorang hamba yg digandakan pahalanya, dan ada juga yg digandakan dosanya.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "isyarat sufi"

Posting Komentar

Chat Room

Kamu bisa chat bareng Admin di sini dengan Messenger,
Terima kasih.

Chat on Messenger